Resep Mudah Praktis : Ayam Teriyaki

Ayam Teriyaki cocok sebagai makanan gawat darurat pas lapar ♡Xixixi ◦♡(∩_∩)◦°˚"̮
Membuatnya mudah lo.. Berikut resepnya ya..
Bahan :
300 gr dada ayam, pisahkan dengan kulitnya potong kecil2 kulitnya, dagingnya potong selebar 1 cm
2 sendok kecap manis
1 sendok saos tiram
0,5 bawang bombai potong tipis
2 siung bawang putih geprek
Garam secukupnya Merica
tauco halus (optional)
1 sendok teh tepung tapioka (optional)
Air bersih
Mentega 1 sendok
Cara membuat :
1. Tumis kulit ayam dengan mentega sampai minyak nya keluar, buang ampasnya.
2. Masukan bawang-bawangan, aduk aduk hingga harum.
3. Masukan daging ayamnya, aduk2 hingga berubah warna.
4. Masukan air nya dan bumbu-bumbunya aduk rata tunggu hingga ayam matang dan bumbu meresap ke ayam.
5. Masukan tapioka yang sudah diencerkan dengan air matang, aduk-aduk hingga mengental.
6. Angkat, kemudian sajikan (∩_∩)
*sekarang juga mulai tersedia saos teriyaki instan.. Hanya memerlukan bawang bombay dan mentega dan tentu saja ayam sebagai bahannya. Merknya? Japri ya... (∩_∩) kmrn saya sudah mencobanya saat makan di rumah teman saya..
Ok sekian sharing saya..
Best Regard
Inova Melisa
pin:28C627DE 085743422244
Blog blog :
Www.maminyacherish.blogspot.com
Www.resepinovamelisa.blogspot.com
Www.sistainovamelisa.blogspot.com
Www.mamicerdas.com
www.inovamelisa.wordpress.com

Popular Posts